Analisis indeks vegetasi pada citra Landsat 8 untuk penentuan perubahan tutupan lahan di Kabupaten Badung, Provinsi Bali

  • Putu Aryastana Program Studi Teknik Sipil, Universitas Warmadewa, Denpasar, Bali, Indonesia
  • I Gede Yogi Adnyana Puspita Riana Magister Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan, Universitas Warmadewa, Denpasar, Bali, Indonesia
  • Ilona Dwiyeni Nahak Magister Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan, Universitas Warmadewa, Denpasar, Bali, Indonesia
  • I Wayan Wartana Magister Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan, Universitas Warmadewa, Denpasar, Bali, Indonesia
  • Ida Bagus Made Yatana Magister Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan, Universitas Warmadewa, Denpasar, Bali, Indonesia
Kata Kunci: Badung, NDVI, Indeks Vegetasi

Abstrak

Salah satu permasalahan yang umum terjadi di area perkotaan adalah urbanisasi, urbanisasi serta industrialisasi memicu terjadinya perubahan fungsi lahan, perubahan fungsi lahan ini mendesak lahan hijau di perkotaan semakin mengecil, memicu terjadinya kepadatan bangunan yang kedepannya akan memunculkan masalah baru seperti keterbatasan sumber daya alam, kemacetan, serta polusi udara, Badung merupakan suatu kabupaten yang saat ini sedang diserang oleh perubahan lahan secara besar-besaran, oleh karenanya penelitian ini dilakukan bertujuan untuk membandingkan tingkat kerapatan vegetasi dan luas kerapatan area vegetasi dengan menggunakan metode Normalized Difference Vegetation Index (NDVI) pada tahun 2015 dan 2021 di Kabupaten Badung. Metode klasifikasi terbimbing dipergunakan untuk menghasilkan 4 kelas yang terdiri dari air, tanah, permukiman, dan vegetasi. Hasil penelitian saat ini menunjukan terjadi penurunan tutupan lahan tahun antara tahun 2015 dan 2021 pada kelas vegetasi yaitu sebesar 57.26 km2. Disisi lain, terjadi peningkatan tutupan lahan untuk kelas lahan permukiman, tanah, dan badan air berturut-turut sebesar 47.38 km2, 4.08 km2, dan 5.80 km2. Hasil ini diperoleh dengan tinggkat akurasi dan kappa coefficient berturut-turut sebesar 89.29% dan 0.86. Hal ini mengindikasikan bahwa hasil klasifikasi pada penelitian ini layak digunakan.

Referensi

Ardiansyah, Subiyanto, S., & Sukmono, A. (2015). Identifikasi Lahan Sawah Menggunakan NDVI dan PCA pada Citra Landsat 8 (Studi Kasus: Kabupaten Demak, Jawa Tengah). Jurnal Geodesi UNDIP, 4(4), 316–324. https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/geodesi/article/view/9958

Arifin, D. (2018). Identifikasi Tutupan Lahan Kota Samarinda dengan Memanfaatkan Citra Satelit Landsat-8 dan Algoritma NDVI. Elipsoida : Jurnal Geodesi Dan Geomatika, 1(02), 79–84. https://doi.org/10.14710/elipsoida.2018.3470

Aryastana, P., Liu, C.-Y., Jongâ€Dao Jou, B., Cayanan, E., Punay, J. P., & Chen, Y. (2022). Assessment of Satellite Precipitation Data Sets for High Variability and Rapid Evolution of Typhoon Precipitation Events in the Philippines. Earth and Space Science, 9(9). https://doi.org/10.1029/2022EA002382

Aryastana, P., Mosa, M. I. G., Widiana, W., Putra, I. M. E. E., & Rustiawan, G. (2022). Application of normalized difference vegetation index in classifying land cover change over Bangli regency by using Landsat 8 imagery. Journal of Infrastructure Planning and Engineering (JIPE), 1(1), 8–14. https://doi.org/https://doi.org/10.22225/jipe.1.1.2022.8-14

Aryastana, P., Widya, I. G. N. A., Dana, G. W. P., Putu, I. S. S., & Tamara, W. W. A. (2023). Estimasi perubahan tutupan lahan dengan menggunakan normalized difference vegetation index (NDVI) di Kabupaten Klungkung Provinsi Bali. Jurnal Teknik Gradien, 15(1), 45–51. http://www.ojs.unr.ac.id/index.php/teknikgradien

Barsi, Ã., Kugler, Z., László, I., Szabó, G., & Abdulmutalib, H. M. (2018). Accuracy Dimensions in Remote Sensing. The International Archives of the Photogrammetry, Remote Sensing and Spatial Information Sciences, XLII–3, 61–67. https://doi.org/10.5194/isprs-archives-XLII-3-61-2018

BPS Kabupaten Badung. (2015). Kabupaten Badung Dalam Angka 2015. Badan Pusat Statistik Kabupaten Badung.

BPS Kabupaten Badung. (2021). Kabupaten Jemrana Dalam Angka 2021. Badan Pusat Strastistik Kabupaten Badung.

BPS Provinsi Bali. (2022). Beberapa Karakteristik Penduduk Menurut Kabupaten/Kota di Bali Hasil Sensus Penduduk 2020. Badan Pusat Statistik Provinsi Bali. https://bali.bps.go.id/statictable/2021/04/12/173/beberapa-karakteristik-penduduk-provinsi-bali-menurut-kabupaten-kota-hasil-sensus-penduduk-2010-dan-2020.html

Budiputra, A. R. (2021). Analisis Kerapatan Vegetasi di Kabupaten Magelang Menggunakan Citra Landsat 8 Bermetode NDVI (Normalized Difference Vegetation Index). Jurnal Sosial Teknologi, 1(11). https://doi.org/10.36418/jurnalsostech.v1i11.231

Darmo, K., Suarbawa, K. N., & Widagda, I. G. A. (2018). Analisa Perubahan Luas Tingkat Kerapatan Mangrove Taman Hutan Raya Ngurah Rai Bali dengan Menggunakan Citra Satelit Landsat 8 Analysis of Changes in Area of Mangrove Density at Ngurah Rai Bali Grand Forest Park Using Image of Landsat 8 Satellite. Buletin Fisika, 19(2), 58–63.

Febrianti, N., & Sofan, P. (2014). Ruang Terbuka Hijau di DKI Jakarta Berdasarkan Analisis Spasial dan Spektral Data Landsat 8. Seminar Nasional Penginderaan Jauh 2014, 498–504.

Foody, G. M. (2002). Status of land cover classification accuracy assessment. Remote Sensing of Environment, 80(1), 185–201. https://doi.org/10.1016/S0034-4257(01)00295-4

Hayu, M. K., & Ridwana, R. (2019). Analisis Kerapatan Vegetasi untuk Area Pemukiman dengan Memanfaatan Citra Satelit Landsat di Kota Tasikmalaya. JURNAL GEOGRAFI, 8(2), 78. https://doi.org/10.24036/geografi/vol8-iss2/845

Humaidah, N., Sudarsono, B., & Prasetyo, Y. (2015). Analisis Perbandingan Kepadatan Pemukiman Menggunakan Klasifikasi Supervised dan Segmentasi (Studi Kasus: Kota Bandung). Jurnal Geodesi UNDIP, 4(4), 73–80. https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/geodesi/article/view/9931

Lestari, N. A., Ridwan, I., & Fahruddin, F. (2021). Identifikasi Penggunaan Lahan Menggunakan Metode Klasifikasi Maksimum Likelihood Pada Citra Satelit Landsat 8 OLI/TIRS Di Kabupaten Lamandau Provinsi Kalimantan Selatan Tengah. Jurnal Natural Scientiae, 1(1), 29–34. https://doi.org/10.20527/jns.v1i1.4426

Mohajane, M., Essahlaoui, A., Oudija, F., El Hafyani, M., Hmaidi, A. El, El Ouali, A., Randazzo, G., & Teodoro, A. C. (2018). Land Use/Land Cover (LULC) Using Landsat Data Series (MSS, TM, ETM+ and OLI) in Azrou Forest, in the Central Middle Atlas of Morocco. Environments, 5(12), 131. https://doi.org/10.3390/environments5120131

Nailufar, B. (2018). Analisis Perubahan Indeks Kerapatan Vegetasi dengan Metode Analisis Normalized Difference Vegetation Index (NDVI) di Kota Batu Berbasis Sistem Informasi Geografis (GIS) dan Pengindraan Jauh. Mintakat: Jurnal Arsitektur, 19(2). https://doi.org/10.26905/mintakat.v19i2.2356

Patel, N., & Kaushal, B. (2010). Improvement of user’s accuracy through classification of principal component images and stacked temporal images. Geo-Spatial Information Science, 13(4), 243–248. https://doi.org/10.1007/s11806-010-0380-0

Presiden Republik Indonesia. (2007). Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 26 Tahun 2007 Tentang Penataan Ruang. Sekretariat Negara Republik Indonesia.

Que, V. K. S., Prasetyo, S. Y. J., & Fibriani, C. (2019). Analisis Perbedaan Indeks Vegetasi Normalized Difference Vegtation Index (NDVI) dan Normalized Burn Ratio (NBR) Kabupaten Pelalawan Menggunakan Citra Satelit Landsat 8. Indonesian Journal of Computing and Modeling, 2(1), 1–7. https://ejournal.uksw.edu/icm/article/view/2534

Rumada, I. W., Kesumadewi, A. A. I., & Suyarto, R. (2015). Interpretasi Citra Satelit Landsat 8 Untuk Identifikasi Kerusakan Hutan Mangrove di Taman Hutan Raya Ngurah Rai Bali. Agroekoteknologi Tropika, 4(3), 234–243.

Septiani, R., Citra, I. P. A., & Nugraha, A. S. A. (2019). Perbandingan Metode Supervised Classification dan Unsupervised Classification terhadap Penutup Lahan di Kabupaten Buleleng. JURNAL GEOGRAFI, 16(2), 90–96. https://doi.org/https://doi.org/10.15294/jg.v16i2.19777

Sinabutar, J. J., Sasmito, B., & Sukmono, A. (2020). Studi Cloud Masking Menggunakan Band Quality Assessment, Function of Mask Dan Multi-Temporal Cloud Masking Pada Citra Landsat 8. Jurnal Geodesi UNDIP, 9(3), 51–60.

Syahputra, A., Jatmiko, R. H., Hizbaron, D. R., & Fariz, T. R. (2021). Perbandingan Indeks Lahan Terbangun NDBI dan Land Surface Temperature Dalam Memetakan Kepadatan Bangunan di Kota Medan. 16–22.

Thomlinson, J. R., Bolstad, P. V, & Cohen, W. B. (1999). Coordinating Methodologies for Scaling Landcover Classifications from Site-Specific to Global. Remote Sensing of Environment, 70(1), 16–28. https://doi.org/10.1016/S0034-4257(99)00055-3

Winarti, & Rahmad, R. (2019). Analisis Sebaran dan Kerapatan Vegetasi Menggunakan Citra Landsat 8 Di Kabupaten Dairi, Sumatera Utara. JURNAL SWARNABHUMI: Jurnal Geografi Dan Pembelajaran Geografi, 4(1), 61–65.

Wirata, G. (2022). Strategi Peningkatan Ketahanan Pangan pada Masa Pandemi COVID-19 melalui Penguatan Kearifan Lokal di Kabupaten Badung Bali. Jurnal Kajian Bali, 12(1), 69–88.

Diterbitkan
2023-12-22
Bagian
Articles
Abstrak viewed = 147 times
PDF (English) downloaded = 327 times